PENGERTIAN MUTASI DAN MACAM MACAM MUTASI PEGAWAI

  MUTASI PEGAWAI



 Nahh, sobat balik lagi nih di artikel yang akan membahas atau memberikan informasi yang bermanfaat bagi kalian semua. ok kali ini kita akan membahas tentang apa itu mutasi dan macam macam mutasi. langsung saja!!

PENGERTIAN MUTASI
   Mutasi pegawai adalah perpindahan karyawan dari satu jabatan ke jabatan lain. Mutasi sring dilakukan atas keinginan karyawan sendiri.

MACAM MACAM MUTASI
   a. ditinjau dari tempat pegawai :
       1. mutasi antar urusan
       2. mutasi antar seksi
       3. mutasi antar bagian
       4. mutasi antar BIRO
       5. mutasi antar instansi

   b. ditinjau dari tujuan mutasi :
       1. production transfer
       2. replacement transfer
       3. ver satility transfer
       4. shift transfer
       5. remedial transfer

   c. ditinjau dari masa kerja :
      1. temporary transfer
      2. permanent transfer

okkkkk sobat sampai sini dulu ya artikel yang saya berikan ke kalian semoga bermanfaat...

stay tune trus
byeeeeeeeeeeeeeeee
 

Komentar

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

TATA RUANG KANTOR

KUMPULAN PERINTAH DASAR LINUX YANG WAJIB DIKETAHUI